LP2M UIN Banten dan Bantenologi Belajar dari Kearifan Lokal Baduy
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten bersama Bantenologi melakukan kunjungan ke Baduy Luar, kunjungan ini dilaksanakan pada Selasa (26/11/24) bertempat di Baduy Luar, Kecamatan Leuwidamar,...